Cara Praktis Menulis Buku
Ada 3 cara mudah untuk menulis buku dan siap terbit
1. Pola Pikir
Cara yang pertama adalah dengan pola pikir. Apa maksudnya? Pada bagian ini Anda harus menyadari didalam pola pikir bahwa menulis itu tidak sesulit apa yang Anda bayangkan bahkan lebih mudah dari apa yang Anda pikirkan. Tentu saja jikalau Anda mengetahui caranya.
Jadi cara yang pertama adalah dengan merubah pola pikir Anda
2. Lingkungan
Cara yang kedua adalah dengan lingkungan. Apa maksudnya? Pada bagian ini Anda akan belajar dari hal dari sebuah peristiwa yang ada di lingkungan sekitar Anda, baik itu yang disadari atau pun yang tidak disadari. Dengan begitu Anda akan memiliki banyak bahan untuk sebagai pembelajaran yang dapat Anda tuliskan menjadi sebuah buku.
3. Tindakan
Barulah pada cara yang ketiga adalah dengan Tindakan. Setelah dua cara sebelumnya Anda lakukan dicara yang ketiga adalah Anda harus mengembil sebuah tindakan. Tindakan untuk apa? Yang pastinya tindakan untuk menulis.
Dengan tiga cara inilah Anda akan dapat dengan mudah untuk menulis bahkan menerbitkan hingga jadi Buku. Terimakasih